Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran orang tua petani dalam menunjang keberhasilan pendidikan anak Di Desa Mataru Barat Kecamatan Mataru Kabupaten Alor. Dan juga untuk mengetahui faktor penghambat peran orang tua petani dalam menunjang keberhasilan pendidikan anak. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif, subyek dalam penelitian adalah orang tua yang berprofesi sebagai petani. Pengumpulan data menggunakan, observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan proses analisis data yang digunakan adalah redupsi data, penyajian data dan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukan kurangnya peran orang tua yakni; orang tua sebagai pendidik, orang tua sebagai motivator, dan orang tua sebagai fasilitator. Sedangkan faktor penghambat peran orang tua petani dalam menunjang keberhasilan pendidikan anak yakni; rendahnya pendidikan orang tua, faktor ekonomi orang tua, dan lingkungan pergaulan anak.
Keywords
Article Details
References
- Ahmad, N. A. S. (2022). The Principal’s Role in Developing School Culture at SMA Negeri 5 Kupang. SocioEdu: Sociological Education, 3(2), 26–31. https://doi.org/10.59098/SOCIOEDU.V3I2.713
- Bisik, M. (2022). The Role of the Teacher to Overcome the Lazy Students at SMA Negeri 1 Atambua Indonesia. SocioEdu: Sociological Education, 3(2), 1–6. https://doi.org/10.59098/SOCIOEDU.V3I2.711
- Djehalut, N. S., Kiko, B., Nurdin, & Syahrul. (2022). Peran Ibu Rumah Tangga sebagai Pendamping Belajar Anak di Masa Pandemik Covid 19 di Kota Kupang. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Budaya, 8(3), 1013–1020. https://doi.org/10.32884/IDEAS.V8I3.936
- Greenwood, N. A. (2013). Toward Publicly Responsive Sociology Curricula: The Role of Introductory Sociology. Teaching Sociology, 41(3), 232–241. https://doi.org/10.1177/0092055X13485026
- Hadiutomo, K. (2012). Mekanisme Pertanian. Bogor: IPB Press.
- Julyyanti, Y., Yusuf, N. W., Saldika, S. D., Syahrul, & Ramlah, S. (2022). Dilema Usaha Rasional Orangtua dalam Menumbuhkan Kesadaran Pendidikan pada Anak di Nusa Tenggara Timur. Journal on Teacher Education, 4(1), 555–563. https://doi.org/10.31004/JOTE.V4I1.5842
- Lea, T., Thompson, H., McRae-Williams, E., & Wegner, A. (2011). Policy fuzz and fuzzy logic: Researching contemporary Indigenous education and parent-school engagement in north Australia. Journal of Education Policy, 26(3), 321–339. https://doi.org/10.1080/02680939.2010.509813
- Lea, T., Wegner, A., McRae-Williams, E., Chenhall, R., & Holmes, C. (2011). Problematising school space for Indigenous education: Teachers’ and parents’ perspectives. Ethnography and Education, 6(3), 265–280. https://doi.org/10.1080/17457823.2011.610579
- Maguire, L. K., Niens, U., McCann, M., & Connolly, P. (2015). Emotional development among early school-age children: gender differences in the role of problem behaviours. Educational Psychology, 36(8), 1408–1428. https://doi.org/10.1080/01443410.2015.1034090
- Mandut, L. A., Syahrul, Beni, W. H. T., & Arifin. (2021). Tradisi Wuat Wai (Bekal Perjalanan) sebelum Melanjutkan Pendidikan di Manggarai, Nusa Tenggara Timur. Ideas: Jurnal Pendidikan, Sosial, Dan Budaya, 7(2), 57. https://doi.org/10.32884/IDEAS.V7I2.340
- Maswi, R. Z., Syahrul, & Datuk, A. (2022). Teori Konstruktivisme dalam Pembelajaran Sosiologi di Madrasah Aliyah Al-Hikmah Bahri Ternate Kabupaten Alor. EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 4(2), 2395–2402. https://doi.org/10.31004/EDUKATIF.V4I2.2459
- Parr, A. K., & Bonitz, V. S. (2015). Role of Family Background, Student Behaviors, and School-Related Beliefs in Predicting High School Dropout. The Journal of Educational Research, 108(6), 504–514. https://doi.org/10.1080/00220671.2014.917256
- Rahmawati, & Imrayani. (2023). The Role of Sociology Teacher in Overcoming Students’ Learning Difficulties at SMA Negeri 2 Sambi Rampa. SocioEdu: Sociological Education, 4(1), 1–5. https://doi.org/10.59098/SOCIOEDU.V4I1.873
- Sari Inda Momay, I., & Tukang, B. (2023). The Teacher’s Role in Internalizing Local Wisdom Values at SMA PGRI Kupang. SocioEdu: Sociological Education, 4(1), 21–26. https://doi.org/10.59098/SOCIOEDU.V4I1.872
- Suparman. (2021). The Role-Play for Child Care in Familial Entrepreneur in Enrekang Regency. SocioEdu: Sociological Education, 2(2), 1–6. https://doi.org/10.59098/SOCIOEDU.V2I2.483
- Sugiyono. (2013). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.
- Syahrul, S., Datuk, A., & Bora, E. (2020). Tingkat Pendidikan Sebagai Penentu Takaran Belis pada Gadis Sumba. Al-Maiyyah: Media Transformasi Gender Dalam Paradigma Sosial Keagamaan, 13(2), 120–135. https://doi.org/10.35905/AL-MAIYYAH.V13I2.721
- Syahrul, S., Yusuf, N. W., Julyyanti, Y., Nautu, A. K., & Arifin. (2023). Pembelajaran Sosiologi Secara Daring Selama Pandemi Covid-19. Jurnal Penelitian Dan Pendidikan IPS, 17(2), 136–143. https://doi.org/10.21067/JPPI.V17I2.7462
- Syahrul, Zahrawati, F., & Nursaptini. (2023). Division of Labour in Coastal Community: The Equity of Role-Play Between Bugis Women and Men in Kupang. PALASTREN: Jurnal Studi Gender, 15(2), 255–274. https://doi.org/10.21043/PALASTREN.V15I2.11837
- Tafui, M. (2023). Peran Orang Tua dalam Membina Moralitas Remaja Putus Sekolah di Kelurahan Fatukbot, Nusa Tenggara Timur. PENSOS : Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Pendidikan Sosiologi, 1(1), 22–30. https://doi.org/10.59098/PENSOS.V1I1.943
- Zahrawati, F., Aras, A., Syahrul, Jumaisa, & Nzobonimpa, C. (2023). Designing A Project-Based Ecoliteration Learning Trajectory to Improve Students’ Ecological Intelligence. Jurnal Iqra’ : Kajian Ilmu Pendidikan, 8(2), 85–99. https://doi.org/10.25217/JI.V8I2.3731